Jumat, 05 Juli 2013

Kata Untuk Mendominasi Google Search

Kata Untuk Mendominasi Google Search - Ingin mendominasi google search result? Pilih kata tertentu untuk jadi dominan di google search. Pilih kata yang anda targetkan agar blog muncul di halaman pertama google search ketika ada yang mengetikkan kata tersebut. Seperti yang dikatakan guru internet marketing Anne Ahira, bahwa "satu kata satu pasar". Jadi satu kata mewakili satu segmen pasar tertentu.

Satu atau dua kata tertentu punya pasar yang berbeda. Misalnya "sarung batik" punya segmen pasar berbeda dengan "kebaya batik". Jadi jika ingin mendominasi google search untuk kata kebaya batik, buatlah tulisan tentang kebaya batik. Juga tulisan-tulisan yang merupakan kata turunan dari kebaya batik. Misalnya kebaya batik murah, perawatan kebaya batik, toko kebaya batik dan lain-lain. Bisa dipakai sebagai judul maupun di dalam paragraf tulisan. 

Itulah sedikit cara yang bisa digunakan agar blog mudah ditemukan di google search. Yaitu dengan satu kata kunci tertentu. Sudah anda temukan kata untuk mendominasi google search?

Masukkan alamat email anda untuk dapat kiriman artikel terbaru secara gratis :

Jumlah pelanggan : blogdenmas

Baca Cara Berlangganan Artikel Gratis Blogdenmas

Baca Juga